Sekilas Program Studi
Desain Komunikasi Visual merupakan disiplin keilmuan yang berbasis ilmu estetika, sosial dan teknologi informasi. Dampak dari adanya irisan disiplin desain komunikasi visual oleh paltform estetika, humanitas dan teknologi mendorong bidang desain komunikasi visual berkembang pesat dalam era digital sekarang ini. Melalui bidang ilmu Desain Komunikasi Visual diharapkan mahasiswa memiliki kemampuan untuk menciptakan suatu desain pada bidang multimedia berbasiskan pada teori estetika, humanitas dan penggunaan teknologi komputer dan digital secara optimal.
Visi
Menjadi Prodi yang terkemuka di Asia Pasifik pada bidang DKV dengan kekhasan berbasis Desain Grafis dan Multimedia digital dalam teknologi informasi dan menjadi rujukan pendidikan tinggi di Indonesia pada Tahun 2025.
Misi
- Menyelenggarakan dan mengembangkan pendidikan dan pengajaran di bidang Desain Komunikasi Visual khususnya multimedia dan Desain Grafis yang dapat menghasilkan lulusan yang unggul di bidangnya.
- Menyelenggarakan dan mengembangkan penelitian dibidang Desain Komunikasi Visual khususnya multimedia dan Desain Grafis dan berbasis kearifan lokal.
- Mengaplikasikan berbagai keahlian dan keilmuan dibidang Desain Komunikasi Visual khususnya multimedia dan Desain Grafis melalui pengabdian kepada masyarakat untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
- Menjadi agen pembaharu dalam mendorong kemandirianpembangunan SDM bidang Desain Komunikasi Visual khususnya multimedia dan Desain Grafis.
- Berperan sebagai simpul utama jejaring pendidikan tinggi di Desain Komunikasi Visual khususnya multimedia dan Desain Grafis di Indonesia.
Tujuan
- Lulusan di bidang desain yang memiliki kompetensi, integritas dan daya saing di tingkat global
- Terwujudnya budaya meneliti di lingkungan civitas akademik ITEBA yang mampu mengembangkan ilmu pengetahuan dan dapat memberikan solusi terhadap permasalahan bangsa.
- Terwujudnya pengelolaan program studi yang profesional, efektif dan efisien yang dapat memberdayakan SDM, sarana prasarana dan dana yang optimal.
- Menyediakan SDM terdidik untuk memenuhi kebutuhan dan supportindustri di bidang desain.
- Terwujudnya Good Corporate Governance yang accountable, efektif dan efisien
Student Outcome
- Mampu memecahkan masalah, mengidentifikasikan pesan, menganalisis, dan mampu berkomunikasi secara efektif melalui pendekatan keilmuan desain komunikasi visual yang meliputi bidang komunikasi Grafis dan bidang komunikasi multimedia.
- Merancang, mengembangkan kompetensi yang memiliki integritas dan kompoten di bidang desain komunikasi visual baik secara mandiri maupun bersama Team Work.
- Merancang dengan landasan kemampuan mengemukan ide baik secara lisan maupun tulisan, mengarahkan gaya visual dengan mengaplikasikan prinsip-prinsip desain yang efektif dan komunikatif serta mampu menerapkan metode desain yang sesuai sehingga mampu menghasilkan karya desain komunikasi visual yang inovatif, kreatif, dan estetik
- Mampu menerapkan etika profesi di bidang desain komunikasi visual dalam melaksanakan tugasnya secara mandiri ataupun bekerja di instansi/Lembaga yang membutuhkan.
- Ahli dan menguasai ketrampilan secara manual maupun digital dan kompeten dalam kemampuan bekerjasama dan berorganisasi, berwirausaha secara mandiri dan mampu melihat peluang bisnis.
- kompeten dalam berkomunikasi dan mengemukakan pendapat.
- Ahli dan mampu menguasai ketrampilan manual, pengunaan Teknik maupun dukungan teknologi yang terintegrasi sebagaialat penunjang kompetensi diri pada bidang desain komunikasi visual yang digeluti
wdt_ID | No | Kode MK | Mata Kuliah | SKS | RPS |
---|---|---|---|---|---|
99 | 1 | IC4201 | Agama dan Etika | 2 | |
100 | 2 | IC3201 | Bahasa Indonesia | 2 | |
101 | 3 | KM1211 | Psikologi Persepsi | 2 | Download |
102 | 4 | KM1213 | Sejarah DKV | 2 | Download |
103 | 5 | KM1215 | Gambar | 4 | Download |
104 | 6 | KM1217 | Prinsip Desain 2D & 3D | 4 | Download |
105 | 7 | KM1209 | Proses Komunikasi | 2 | Download |
106 | 8 | IC1201 | Pancasila | 2 |
wdt_ID | No | Kode MK | Mata Kuliah | SKS | RPS |
---|---|---|---|---|---|
99 | 1 | – | DKV Dasar | 4 | Download |
100 | 2 | KM1216 | Ilustrasi Dasar | 4 | Download |
101 | 3 | KM1204 | Proses Kreatif | 2 | Download |
102 | 4 | KM1224 | Fotografi Dasar | 2 | Download |
103 | 5 | KM1210 | Tinjauan DKV | 2 | Download |
104 | 6 | KM1208 | Bahasa Rupa | 2 | Download |
105 | 7 | KM1214 | Teori Media | 2 | Download |
106 | 8 | IC1101 | Pengantar Rekayasa Desain | 2 |
wdt_ID | No | Kode MK | Mata Kuliah | SKS | RPS |
---|---|---|---|---|---|
99 | 1 | KM2301 | DKV Aplikatif | 4 | Download |
100 | 2 | KM2303 | Ilustrasi Aplikatif | 4 | Download |
101 | 3 | KM2201 | Tipografi | 3 | Download |
102 | 4 | KM2305 | Fotografi Aplikatif | 3 | Download |
103 | 5 | KM2203 | Metodologi Desain | 2 | Download |
104 | 6 | KM2205 | Seni, Desain, dan Lingkungan | 2 | Download |
105 | 7 | KM2209 | Narasi Visual | 2 | Download |
wdt_ID | No | Kode MK | Mata Kuliah | SKS | RPS |
---|---|---|---|---|---|
99 | 1 | KM4401 | DKV Multimedia 4 (Pra TA DKV) | 5 | |
100 | 2 | KM4403 | Kerja Profesi | 3 | |
101 | 3 | KM2308 | Psikologi Sosial 2 | 2 | |
102 | 4 | – | Pilihan 3 | 3 |
wdt_ID | No | Kode MK | Mata Kuliah | SKS | RPS |
---|---|---|---|---|---|
100 | 1 | KM3204 | Budaya Rupa | 2 | |
101 | 2 | KM4402 | Tugas Akhir DKV | 6 | |
102 | 3 | IC2201 | Kewarganegaraan | 2 | |
103 | 4 | – | Pilihan (4) | 2 |