Pada 17 Januari 2025, Program Studi Manajemen Rekayasa ITEBA menggelar acara syukuran untuk merayakan keberhasilan dalam meraih hasil “Baik Sekali” pada akreditasi yang baru-baru ini diperoleh. […]
Institut Teknologi Batam (ITEBA) menerima kunjungan Ibu Nina Kania Dewi, Acquisitions Specialist Southeast Asia Regional Office dari Library of Congress, pada Jumat, 17 Januari 2025. Kedatangan […]